tsundereism, and some talks

seharusnya saya istirahat.

tapi entah kenapa, keisengan kreativitas saya kayaknya sedang agak kumat, dan entah bagaimana akhirnya jadilah sebuah not-a-motivational-poster berikut. :mrgreen:

…and without further ado, here goes the not-a-motivational-poster. click on the image for original image resolution.

[tsundereism]

some FAQs:

Q: tsundereism? apa itu?
A: tsundereism, secara etimologi terdiri atas dua bagian, yaitu tsundere dan sufiks -ism. secara bebas, kata ini bisa diterjemahkan sebagai ‘tsundereisme’. silakan ikuti link di bawah kalau anda penasaran tsundere itu sebenarnya apa. :mrgreen:

Q: oh, begitu. lalu kenapa tsundere? bukankah ada yandere, megane, imouto…
A: sebenarnya sih tidak ada alasan khusus; saya sendiri memang cenderung tertarik dengan tipe-tipe tsundere. sayangnya trait seperti ini sangat langka di dunia nyata… oh well, tidak terlalu langka juga sih, saya pernah ketemu satu yah, tapi saya kira memang karakteristik seperti ini agak susah ditemukan.

Q: anda bilang begitu, tapi… memangnya apa sih yang menarik dari seorang tsundere?
A: begini. secara umum, sebenarnya itu bukanlah trait yang begitu ‘unik’ atau ‘ajaib’… hanya saja, ada hal-hal yang membuatnya istimewa. bagaimana seseorang yang awalnya dingin dan tidak bersahabat akhirnya memperlihatkan sisi lembutnya; selain itu ekspresi blushing ketika salah tingkah itu priceless, tidak bisa digambarkan dengan kata-kata! tapi, yah, anda tahu, saya kira ini masalah preferensi saja, sih.

___

check the following links for definitions:

[1] Tsundere on English Wikipedia. general definition, nothing special… should suffice for general audience, though.

[2] Tsundere definition at TV Tropes. recommended for more comprehensive understanding. :mrgreen:

12 thoughts on “tsundereism, and some talks”

  1. oho.. Saya suka tsundere tp yg bwt co ny! Bnr bgt yud,momen slh tgkah nya itu yg bkin nyenengin. Dgn menekan gengsi yg biasanya tinggi dan tiba-tiba care..tp msh aja ga bs nahan gengsi jd ny slh tgkah.. Duh!bkin melting! *mbayangin* Di tambh extinction ny jenis ini yg bkin kita jd lbh penasaran!

    Reply
  2. @ grace

    Dgn menekan gengsi yg biasanya tinggi dan tiba-tiba care..tp msh aja ga bs nahan gengsi jd ny slh tgkah.. Duh!bkin melting!

    YA ITU YANG DIRASAKAN OLEH PARA COWOK-COWOK PENCINTA CEWEK TSUNDERE… πŸ˜† πŸ˜† πŸ˜†

    *kepslok on: pertanda suara menggelegar* πŸ˜›

    Reply
  3. @sora:
    Berarti cewek dan cowok ga banyak bedanya ya?:mrgreen:
    Btw,kalo tsundere nya cowok,namany kira2 apa ya?
    Kalo saya peribadi sih nyebut nya tipe cold-but-care,hasil dari pengembangan tipe cold smpurna yang sdg di landa cinta..
    *ngarang*
    :mrgreen:

    Reply
  4. Kalo saya peribadi sih nyebut nya tipe cold-but-care,hasil dari pengembangan tipe cold smpurna […]

    *bersin*

    ~kayaknya ada yang ngomongin… πŸ™„
    ~ah, mungkin perasaan saya saja :mrgreen:

    Reply
  5. Tsundereism…?

    *sembah sujud*

    Saya me-worship menyukai tsundere karena beberapa alasan; :mrgreen:

    1. Cewek yang secara umum bertemperamen tsuntsun seringkali lebih menarik— sebab berkompeten, cerdas, dan independen. Jadi tidak hanya bermodal elemen-elemen macam oppai, ke-loli-an, suara cempreng, kacamata, ataupun sifat menye-menyeβ„’. πŸ˜›

    Ini penting pada wanita, sebab saya berprinsip bahwa pendamping hidup tidak sama dengan kombinasi mesin bikin anak, koki, dan pembantu.

    2. Fase deredere dari seorang tsuntsun adalah luar biasa. 😯 Seperti yang Anda katakan, bagaimana seseorang yang awalnya dingin dan tidak bersahabat akhirnya memperlihatkan sisi lembutnya; selain itu ekspresi blushing ketika salah tingkah itu priceless, tidak bisa digambarkan dengan kata-kata. :mrgreen:

    *seruput teh hijau*

    BTW, bukankah terminologi “tsundere” sebenarnya hanya berlaku buat yang menjadi deredere secara permanen? Definition decay ini! πŸ˜›

    Walau saya merasa lebih baik memang ada pelebaran definisi seperti itu, sih. πŸ˜•

    *masih menggerutu lantaran di 3D Custom Girl belum ada parts yang mendukung sorot mata tajam a la tsundere*

    Reply
  6. BTW, bukankah terminologi β€œtsundere” sebenarnya hanya berlaku buat yang menjadi deredere secara permanen? Definition decay ini! πŸ˜›

    betul sekali bung Geddoe. bukankah pada awalnya, definisi ‘tsundere’ adalah ‘Defrosting Ice Queen’? hal ini saya kira adalah definisi klasik dari tsundere. tapi biarlah, mari kita biarkan saja keduanya hidup berdampingan saat ini. dan damailah dunia!β„’ :mrgreen:

    tapi bukankah yang menarik dari definisi tsundere modern ini adalah pride mereka yang pada umumnya supertinggi dan bahkan tidak bisa hilang sepenuhnya pada fase dere-dere? IMO, ini yang tidak bisa ditemukan dalam definisi tsundere klasik!

    *masih menggerutu lantaran di 3D Custom Girl belum ada parts yang mendukung sorot mata tajam a la tsundere*

    yare-yare, Geddoe-san. tsundere itu bukan cuma penampilan fisik… :mrgreen:

    [knight-at-war mode]

    tsundereism is a status symbol! a rarity!β„’ some appealing trait mixed with some well-defined pride, a worthy opponent as formidable ally! a fortress built of ego, hardship to any man willing to take over!

    it was all about bravery and courage; determination and will! on beyond the harsh facade, on beyond the cold attitude, over the blaze of glory shall she learn; a man as trustworthy as ally, as formidable as opponent, as reliable as partner, as dependable as comrade!

    [/knight-at-war mode]

    πŸ˜†

    Reply
  7. Betul. Saya lebih suka definisi yang melebar seperti itu. :mrgreen:

    yare-yare, Geddoe-san. tsundere itu bukan cuma penampilan fisik…

    Ah, tidak perlu khawatir. Sebab yang saya maksudnya juga termasuk itu. :mrgreen:

    *di simulator ini semuanya menye-menyeβ„’ by default… 😐

    Reply
  8. Tsundere,, yah… memang tipe sempurna.. Dan emang sungguh sulit nyari cewek dengan tipe seperti itu. Cewek yang cool, kasar bicara, tsundere dan agak dihindari pada awal mulanya. Tapi sebenarnya punya sisi baik dalam hatinya. Wajar aja sih banyak cowok yang suka tsunderekko, ga manja kayak cewek-cewek biasa dan ga ‘murahan’.

    Tapi kok Tsundere hampir selalu dicondongkan ke Rin, ya? Padahal banyak tokoh keren lainnya, lho!
    Suzumiya Haruhi misalnya.. ato Sanzenin Nagi, Hiiragi Kagami or juga Imai Hotaru dan Shana.. *Berharap posternya ditambahin tokoh-tokoh diatas*

    Ah! Tipe cowok juga ada! (Yang keren pula!) Wolfram von Bielefeld, tuh.. Tapi kalo lama-lama dipikirin, cowok tsundere bisa bikin illfeel,, *mikir-mikir* Yaa, cowok cerewet? duh… Walopun Wolfram mempunyai nilai plus dibalik kecerewetannya itu..

    Reply
  9. Tsundere,, yah… memang tipe sempurna.. Dan emang sungguh sulit nyari cewek dengan tipe seperti itu. Cewek yang cool, kasar bicara, tsundere dan agak dihindari pada awal mulanya.

    sebenarnya nggak sempurna juga sih… tapi seperti halnya yang berlaku di dunia nyata, ketidaksempurnaannya itu yang menarik! :mrgreen:

    Tapi kok Tsundere hampir selalu dicondongkan ke Rin, ya? Padahal banyak tokoh keren lainnya, lho!

    begini. Tohsaka Rin itu tsundere zaman baru. kenapa jadi terkenal, karena memang serial tempat dia nongol itu yang paling banyak dikenal. ditambah desain karakter yang cukup catchy, makanya asosiasi soal tsundere itu langsung mengarah ke Rin, bukan yang lain! πŸ˜€

    hmm. terus, tsundere zaman sebelumnya? siapa lagi kalau bukan Asuka Langley Soryu! :mrgreen:

    Reply

Leave a Reply to aoitsubasa Cancel reply